Bursa Saham Asia Beragam Jelang Rilis Data Inflasi AS
PT Bestprofit Futures – Singapura - Bursa saham Asia Pasifik bervariasi pada perdagangan Selasa pagi (14/9/2021). Hal ini terjadi seiring investor mencermati data ekonomi jelang rilis data inflasi Amerika Serikat (AS) pada Agustus 2021.
Di Jepang, indeks Nikkei 225 naik 0,35 persen, indeks Topix melonjak 0,37 persen. Indeks Korea Selatan Kospi melambung 0,53 persen. Di Australia, indeks ASX 200 susut 0,14 persen. Indeks MSCI Asia Pasifik di luar Jepang mendaki 0,08 persen. Demikian dilansir dari CNBC, Selasa pekan ini.
Di Amerika Serikat, indeks Dow Jones melonjak 261,91 poin ke posisi 34.869,63. Indeks S&P 500 menanjak 0,23 persen menjadi 4.468,73.
Indeks Nasdaq melemah ke posisi 15.105,58. AS akan rilis data inflasi Agustus 2021 pada Selasa pekan ini. Inflasi diharapkan melambat pada Agustus 2021.
Indeks Dolar AS
PT Bestprofit Futures – Indeks dolar AS berada di posisi 92,62, setelah berada di atas 92,7. Yen Jepang diperdagangkan di kisaran 109,98 per dolar AS. Harga minyak menguat pada jam perdagangan di Asia.
Harga minyak berjangka Brent naik 0,14 persen menjadi USD 73,61 per barel. Harga minyak berjangka AS menguat 0,26 persen menjadi USD 70,63 per barel.
best jakarta, profit jakarta, futures jakarta, bpf jakarta, bestprofit jakarta, Best Profit, best profit futures jakarta, PT Bestprofit Futures, pt Bestprofit Futures jakarta, Bestprofit, PT Bestprofit
Komentar
Posting Komentar